“Barangsiapa memegang perintah-Ku dan melakukannya, dialah yang mengasihi Aku. Dan barangsiapa mengasihi Aku, ia akan dikasihi oleh Bapa-Ku dan Aku pun akan mengasihi dia dan akan menyatakan diri-Ku kepadanya.” (Ayat 21 Bacaan INJIL: Yohanes 14: 21-26 pada SENIN PEKAN PASKAH V; Peringatan Santo Amatus Ronconi; Beata Katarina dari St. Agustinus)
MANAATI PERINTAH KRISTUS BUKANLAH SUATU PILIHAN BAGI MEREKA YANG MENGINGINI HIDUP KEKAL. KETAATAN KEPADA KRISTUS, SEKALIPUN TIDAK PERNAH SEMPURNA, SEHARUSNYA BERSIFAT SUNGGUH-SUNGGUH. KETAATAN MERUPAKAN ASPEK HAKIKI DARI IMAN YANG MENYELAMATKAN, YANG TIMBUL DARI KASIH KITA BAGI-NYA.
Ya Allah, mampukan kami untuk selalu taat kepada-Mu. Amin.
LINK MISA:
PK.05.00 WIB GEREJA ST. PAULUS KULIBUL;
PK.06.00 WIB SUARA KARMEL;
PK.06.30 WIB SAMADI;
PROGRAM HIDUPTV – Klik sesuai jam;
youtube.com/HIDUPtv
PKL. 00.00 WIB; HARI KEDELAPAN BULAN MEI LUMEN CAHAYA INDONESIA: “TUGAS ROH KUDUS”; LINK:
PKL. 06.00 WIB: PETIKAN KHOTBAH BERSAMA ROMO YOHANES DEODATUS, SJ; LINK:
PKL. 18.00 WIB: MISA SENIN PEKAN PASKAH V – Live dari Gereja Katedral Jakarta; LINK:
PKL. 19.00 WIB: LIVE DARI AMERIKA, MISA HARI SENIN – Disiarkan langsung dari Our Lady of The Angels Chapel Irondale; LINK:
Mohon BAGIKAN INFO INI. Terimakasih Tuhan memberkati Anda sekeluarga. Amin