“Dan ketika genap waktu pentahiran, menurut hukum Taurat Musa, mereka membawa Dia ke Yerusalem untuk menyerahkan-Nya kepada Tuhan.” (Ayat 22 Bacaan INJIL: Lukas 2:22-40 pada hari JUMAT PEKAN BIASA IV; Peringatan Beata Eugenia de Smet, Santa Yoana Lestonac, Beato Theofanus Venard)
SEBAGAIMANA YUSUF DAN MARIA DAHULU MENYERAHKAN KANAK YESUS KEPADA TUHAN, DEMIKIANLAH SEHARUSNYA SEMUA ORANG TUA MENYERAHKAN ANAK MEREKA DENGAN TULUS HATI KEPADA TUHAN. MEREKA HARUS BERDOA SENANTIASA AGAR SEJAK AWAL SAMPAI AKHIR KEHIDUPAN SETIAP ANAK AKAN MELAKUKAN KEHENDAK TUHAN, MELAYANI, DAN MEMULIAKAN TUHAN DENGAN PENGABDIAN SEPENUHNYA.
Allah Bapa yang maha rahim, di hadapan hadirat-Mu yang agung kami mohon dengan rendah hati, sucikanlah hati dan budi kami agar kami pun menjadi persembahan yang pantas bagi-Mu. Amin.
LINK MISA:
PK.05.00 WIB PAROKI ST. PAULUS KULIBUL;
PK..06.30 WIB SAMADI;
PROGRAM HIDUPTV – Klik sesuai jam;
youtube.com/HIDUPtv
PKL. 00.00 WIB: HARI KEDUA BULAN FEBRUARI LUMEN CAHAYA INDONESIA: “BAGAIMANA CARA TAAT MENERIMA KEHENDAK TUHAN?”; LINK:
PKL. 06.00 WIB: GO-WORRY 2 FEBRUARI 2024 – Sebuah renungan harian bersama Romo Kristoforus Lucky Nikasius, Pr; LINK:
PKL. 12.00 WIB: MISA JUMAT PERTAMA – Live dari Gereja Katedral Jakarta; LINK:
PKL. 17.00 WIB: SEPUTAR HIDUP: “PERTEMUAN RASUL AWAM KAJ 2024”; LINK:
PKL. 18.0 WIB: MISA JUMAT PEKAN BIASA IV – Live dari Gereja Katedral Jakarta; LINK:
PKL. 20.00 WIB: LIVE DARI AMERIKA, MISA HARI JUMAT – Disiarkan langsung dari Our Lady of The Angels Chapel Irondale; LINK:
Mohon BAGIKAN INFO INI. Terimakasih Tuhan memberkati Anda sekeluarga. Amin